Tutup PR adalah cara untuk bagaimana menutup transaksi Purchase Request atau Permintaan Pembelian yang tidak bisa lanjut proses karena barang pesanan tidak ada, lalu nomor transaksi tersebut ingin dibatalkan supaya pada Daftar Purchase Request berubah statusnya diketerangan dari No PR ini masih terbuka Menjadi No. PR ini sudah ditutup.
Berikut langkah-langkahnya:
Step 1 : Buka Menu PR
Navigasi melalui menu Sidebar > Supplier & Pembelian > Tutup PR
Step 2 : Daftar Tutup Pending PR
Pada tampilan tersebut bisa dilihat ada beberapa keterangan No PR ini masih terbuka
Step 3 : Cara Menutup Transaksinya
Pada tampilan tersebut bisa diklik Tutup Request pada kolom Tutup/Buka (tanda panah) sesuai dari baris nomor transaksi yang diinginkan.
Keterangan
Kolom Tutup Buka 1,2
Buka Request - Kalau diklik berubah menjadi Tutup Request
Tutup Request - Kalau diklik berubah menjadi Buka Request
Kolom 3 - Keterangan yang dibuat secara manual ketika sudah dirubah statusnya
Kolom 4 - Jumlah Daftar Tutup PR yang ada